Loops
merupakan perulangan statement dengan jumlah tertentu jika kondisi
terpenuhi.
1.
FOR
Format : for (initialization;
condition;
increase)
statement;
Fungsinya
akan mengulang statement
jika condition bernilai benar.
Sama seperti while loop., hanya saja for
memungkinkan untuk memberikan instruksi initialization
dan intruksi increase, sehingga
dapat menampilkan loop dengan counter.
Algoritma
perulangan for :
- initialization, digunakan untuk memberikan nilai awal untuk variable counter. Dieksekusi hanya sekali.
- condition, Dievaluasi, jika bernilai true maka loop berlanjut, sebaliknya loop berhenti dan statement diabaikan
- statement, dieksekusi, bisa berupa instruksi tunggal maupun blok instruksi (dalam tanda { } ).
- increase, dieksekusi kemudian algoritma kembali ke step 2.
Source Code
#include
<iostream.h>
#include
<conio.h>
int
main()
{
int i,j;
for (i=3; i>=1; i--)
{
for (j=i; j>=1; j--)
{
cout << j;
}
cout << endl;
}
getche ();
return 0;
}
Output
2.
WHILE
Sintaks : while (expression)
statement
Fungsi
dari statement diatas adalah mengulang statement
jika expression bernilai true
Source Code
#include
<iostream.h>
#include
<conio.h>
int
main()
{
int i,j;
i=3;
while (i>=1)
{
j=i;
while (j>=1)
{
cout << j;
j--;
}
cout << endl;
i--;
}
getche ();
return 0;
}
Output
3.
DO
- WHILE
Format
: do statement
while (condition);
Secara
fungsional, hampir sama dengan while loop, hanya saja condition
dalam do-while dievaluasi setelah eksekusi statement
, dengan kata lain, sedikitnya satu kali eksekusi statement
walaupun kondisi tidak terpenuhi.
Source Code
#include
<iostream.h>
#include
<conio.h>
int
main()
{
int i,j;
i=3;
do
{
j=i;
do
{
cout << j;
j--;
}
while (j>=1);
cout << endl;
i--;
}
while (i>=1);
getche ();
return 0;
}
Output
Tidak ada komentar:
Posting Komentar